Pidato merupakan salah satu cara untuk menyampaikan apresiasi dan juga pendapat untuk membuat semua audience atau pendengar mengetahui maksud dari orang yang berpidato. Pada saat ini saya ingin membagikan contoh pidato pendidikan di era globalisasi.
Pidato ini merupakan salah satu pidato yang memiliki makna yang sangat mendalam karena berisikan pesan moral yang sangat penting untuk semua orang. Pada kesempatan saya akan membagikan contoh pidato pendidikan di era globalisasi di acara upacara bendera.
Hal ini bertujuan untuk memberikan informasi pentingnya pendidikan di era globalisasi yang semuanya serba modern sehingga akan membuat siswa siswi di sekolah tahu dan paham pentingnya pendidikan saat ini.
Contoh Pidato Pendidikan Di Era Globalisasi Penuh Makna
Berikut ini merupakan salah satu contoh pidato pendidikan di era globalisasi yang dapat anda gunakan dalam berpidato di lapangan pada acara upacara bendera.
Pembuka pidato
Assalamu’alaikum wr wb
Mari kita panjatkan puja dan puji syukur kehadirat allah swt yang telah memberikan limpahan rahmat kepada kita semua sehingga kita semua masih di berikan kesehatan untuk hadir di adalm upacara bendera ini
Isi pidato
Era globalisasi merupakan era yang serba modern yang menuntut semua manusia untuk berpikir maju, untuk itu pemikiran modern di perlukan pendidikan untuk bersaing dengan masyarakat lainnya terutama pada negara maju.
Siswa siswi yang saya sayangi, pendidikan yang lebih ketat sangat diperlukan untuk kalian semua supaya kalian semua memiliki bekal untuk bersaing dengan dunia luar setelah dewasa nanti. Pentingnya pendidikan akan menghantarkan kalian semua menuju kesuksesan dan menunjung tinggi negara indonesia sebagai generasi muda
Sekali lagi saya tegaskan bahwa pentingnya pendidikan bukan semata mata untuk mencari nilai rapor ataupun hanya sekedar lulus dari sekolah ini , namun arti penting pendidikan adalah bekal yang akan kalian bawa ketika sudah dewasa.
Penutup pidato
Sekian pidato singkat mengetani pendidikan di era globalisasi , apabila ada salah kata saysa ucapkan maaf yang sebesar besarnya.
Wassalamu’alaikum wr.wb.
Dengan mengetahui contoh pidato pendidikan di era globalisasi, anda bisa menjadikan sebagai referensi ketika akan berpidato.